Widget Atas Posting

Akulaku Cara Pinjam 3 Juta Bayar 800 Ribu Glowup.id

Sudah tidak bisa dipungkiri lagi bahwa saat ini kita hidup di era revolusi industri 4.0. Hampir semua aktivitas yang dilakukan oleh manusia sudah serba didukung oleh teknologi. Salah satunya adalah teknologi internet yang kini ada di hampir semua sektor.

Jika kita amati, apa-apa yang ada saat ini serba online mulai dari pesan makanan, mengurus pajak, hingga pembelajaran untuk para siswa sekolah. Tapi tahukah anda bahwa pinjaman dana atau uang kini juga bisa dilakukan secara online?

Ya, mungkin beberapa dari anda sudah tahu bahwa kita bisa meminjam uang secara online melalui bantuan internet. Saat ini ada banyak sekali layanan yang menyediakan jasa pinjaman dana secara online dengan sistem tertentu.


Salah satunya adalah Akulaku. Buat anda yang belum tahu, Akulaku adalah platform digital yang menyediakan layanan kredit serta pinjaman secara online tanpa jaminan. Akulaku bekerja sama dengan berbagai platform marketplace terkenal di seluruh Indonesia.

Jadi dengan Akulaku kita bisa belanja online di marketplace melalui sistem kredit atau pinjaman. Akulaku ini juga termasuk salah satu platform finansial terbesar. Tidak hanya di Indonesia saja, namun juga di lingkung Asia Tenggara.

Akulaku Cara Pinjam 3 Juta Bayar 800 Ribu Glowup.id

Berkaitan dengan hal tersebut, baru-baru ini masyarakat Indonesia digemparkan dengan kabar viral bahwa kita bisa meminjam dana di Akulaku sebesar 3 juta rupiah, namun kita hanya perlu membayarnya sebesar 800 ribu rupiah saja.

Selain itu kabar tersebut juga mencatut salah satu situs kecantikan glowup.id. Benarkah kabar tersebut? Apakah memang kita bisa melakukan pinjaman dengan sistem sedemikian rupa? Ataukah kabar tersebut hanyalah hoax belaka?

Hingga kabar ini diterbitkan, masih belum ada informasi pasti dari pihak Akulaku maupun glowup.id mengenai kabar tersebut. Jadi sifatnya masih simpang siur. Lantas kenapa bisa viral? Tak bisa dipungkiri lagi pasti banyak orang yang tertarik dengan hal tersebut.

Siapa yang tidak mau dipinjami uang 3 juta rupiah, namun hanya perlu bayar 800 ribu saja. Tentu semua orang pasti mau. Itulah alasan mengapa banyak orang yang tertarik dan mencari info lebih lanjut mengenai kabar pinjam uang 3 juta di Akulaku, hanya bayar 800 ribu.

Sedangkan glowup.id sendiri setelah kami telusuri tidak ada satupun postingan yang ada di situs mereka berkaitan dengan pinjaman dana di Akulaku. Postingan mereka isinya full berkaitan dengan kecantikan dan produk kosmetik.

Jadi kemungkinan besar, kabar viral yang beredar mengenai pinjam uang 3 juta bayar 800 ribu di Akulaku dan Glowup adalah berita hoax. Atau jika memang ada yang pernah dan terbukti berhasil, kemungkinan besar itu adalah kesalahan sistem.

Coba anda bayangkan jika memang hal tersebut benar, pastinya pihak Akulaku atau Glowup.id akan mengalami kerugian yang sangat banyak karena harus mengeluarkan uang 2.200.000 untuk satu orang yang meminjam dana di sana.

Jadi berhati-hatilah dalam menerima informasi. Jangan terburu-buru percaya. Cari tahu terlebih dahulu kebenaran informasinya, baru anda bisa menarik kesimpulan. Namun dibalik hal tersebut, anda masih tetap bisa meminjam dana di Akulaku sesuai kebijakan.

Cara Pinjam Dana di Akulaku 3 - 15 Juta



Tidak hanya bisa meminjam dana 3 juta saja, anda bisa meminjam dana di Akulaku dengan nominal mencapai 15 juta rupiah. Asal memenuhi syarat yang diberikan oleh pihak Akulaku. Selain itu Akulaku juga memberikan kemudahan cicilan hingga 15 bulan lamanya.

Anda tidak perlu kawatir dengan kebijakan yang sangat merugikan konsumen seperti halnya pinjaman online abal-abal. Akulaku memiliki sistem persyaratan yang mudah, proses pencairan cepat, dan yang paling penting sudah terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan alias OJK.

Bagaimana, sangat mantap bukan? Jika anda tertarik ingin mengajukan pinjaman di akulaku baik itu 800 ribu, 3 juta, 5 juta, 10 juta, hingga 15 juta, silahkan simak baik-baik panduan yang akan kami share berikut ini.

  1. Pertama-tama silahkan buka situs Akulaku, atau download aplikasi Akulaku di Play Store
  2. Setelah itu lakukan registrasi atau pendaftaran akun dengan mengisi semua data yang diperlukan
  3. Jika akun anda sudah aktif, anda bisa langsung klik menu Ajukan Pinjaman
  4. Isi semua data dan persyaratan yang dibutuhkan
  5. Terakhir, kirim permintaan
  6. Pihak Akulaku akan memverifikasi data dan berkas yang anda kirim
  7. Jika lolos dan disetujui, uang pinjaman akan langsung dikirimkan ke rekening anda
Cukup mudah bukan? Namun sebelum melakukan pinjaman online di Akulaku, pastikan anda sudah mengetahui betul kebijakan yang diberikan oleh pihak Akulaku, jangan sampai anda tidak mengetahuinya dan merasa dirugikan.

PENTING !!! Baca, cermati, dan pahami terlebih dahulu kebijakan layanan pinjaman online sebelum melakukan pinjaman mulai dari syarat, tenor, bunga, dan lain sebagainya untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.

Persyaratan Pinjaman Online di Akulaku



Ada beberapa persyaratan yang harus dipenuhi apabila anda ingin pinjam dana online di Akulaku. Apa sajakah itu? Silahkan simak baik-baik ulasan lengkap mengenai syarat-syarat pinjam uang di Akulaku dengan nominal hingga 15 juta rupiah.

KTP Berstatus WNI

Layanan pinjaman online di Akulaku hanya berlaku bagi warga negara Indonesia yang punya KTP dengan status WNI. Itu artinya, turis atau orang asing yang ada di Indonesia tidak bisa melakukan pinjaman ke Akulaku.

Memenuhi Batas Usia Minimal

Usia minimal untuk bisa melakukan pinjaman uang online di Akulaku adalah 21 tahun. Jika anda belum berusia minimal 21 tahun, berarti anda tidak bisa melakukan pinjaman. Sedangkan batas usia maksimalnya adalah 60 tahun.

Punya Penghasilan Tetap

Pihak Akulaku juga mengharuskan setiap orang yang meminjam dana di sana harusnya memiliki penghasilan tetap. Persyaratan ini merupakan persyaratan wajib yang selalu diberikan oleh penyedia layanan pinjaman uang termasuk Bank sekalipun.

Memiliki NPWP Pribadi

Selain itu untuk bisa pinjam uang di Akulaku juga harus memiliki NPWP (nomor pokok wajib pajak) pribadi. Jika belum punya, anda bisa mengurusnya di kantor pajak. Persyaratan untuk mengurus NPWP mudah dan tidak ribet.

Bisa Melampirkan Slip Gaji

Penghasilan tetap yang dipersyaratkan oleh Akulaku harus dibuktikan dengan adanya slip gaji. Tanpa ada slip gaji, kemungkinan pengajuan pinjaman yang anda lakukan tidak akan disetujui oleh pihak Akulaku. 

Bisa Melampirkan Foto Buku Rekening

Yang terakhir anda harus bisa melampirkan foto buku rekening terbaru lengkap dengan sisa saldo yang tersedia. Hal tersebut digunakan sebagai penambah nilai apakah pengajuan anda disetujui atau tidak. Semakin banyak saldo, semakin besar peluang untuk disetujui.

Penutup

Nah, demikianlah info mengenai kabar cara pinjam 3 juta bayar 800 ribu di Akulaku dan Glowup.id lengkap dengan berita kebenarannya. Info tadi juga sudah kami lengkapi dengan tutorial cara pinjam dana legal di Akulaku beserta persyaratan yang harus dipenuhi. Semoga bermanfaat.